Imunisasi diberikan untuk mendapat kekebalan terhadap penyakit campak secara aktif. Vaksin campak mengandung virus campak yang telah dilemahkan. Vaksin campak yang beredar di Indonesia dapat diperoleh dalam bentuk kemasan kering tunggal atau dalam kemasan kering dikombinasi dengan vaksin gondong/bengok (mumps) dan rubella (campak Jerman). Di Amerika Serikat terakhir ini dikenal dengan nama vaksin MMR (Measles-Mumps-Rubella vacine).
Home » kesehatan tubuh » VAKSIN CAMPAK
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar